Artikel Meta Analisis Pengaruh Model Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here (ETH) Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik

bahasa indonesia

  • Nur Fadhilah Nasution UNIVERSITAS NEGERI PADANG
  • Zulyusri Zulyusri Universitas Negeri Padang

Abstract

Pembelajaran tidak hanya menyerap informasi dari guru, tetapi juga memerlukan berbagai kegiatan untuk mendapatkan hasil belajar yang lebih baik. Salah satu penyebab rendahnya hasil belajar siswa terletak pada proses pembelajaran dimana peran guru aktif dan siswa pasif. Oleh karena itu diperlukan suatu model pembelajaran alternatif yang menekankan pada aktivitas dan partisipasi kelas secara keseluruhan dan individu untuk mengembangkan potensi yang dimiliki siswa agar mendapatkan hasil belajar yang memuaskan. ETH merupakan model pembelajaran yang sangat baik untuk mendapatkan perhatian siswa, tanggung jawab dan memberikan kesempatan kepada siswa untuk berperan sebagai guru bagi siswa lainnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji hasil pengaruh model pembelajaran (ETH) dalam pembelajaran biologi dari 10 artikel yang relevan d

References

Afa, A. Y. K. et. (2014). Pengaruh Strategi P embelajaran Aktif dengan Dukungan Media Audio – Visual Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa. Junal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan Ganesha, 2(1), 235–240.
Amin, M., Nirmayanti, & Nurlina. 2015. Penerapan Pembelajaran Aktif Tipe Everyone Is A Teacher Here ( ETH ) Untuk Meningkatkan Hasil belajar Fisika Peserta Didik Kelas X A SMA Al Bayan Makassar SNF2015-I-43 SNF2015-I-44. IV, 43–46.
Andriani, E. (2019). Pengaruh Strategi Pembelajaran Everyone is a Teacher Here terhadap Keaktifan dan Hasil Belajar siswa pada Mata Pelajaran Fiqih di MTsN 7 Tulungagung. Skripsi.
Anita, R. (2018). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Dalam Mata Pelajaran Ipa Melalui Model Pembelajaran Everyone Is Teacher Here Pada Siswa Kelas Iii Sdn 25 Carocok Anau. Jurnal Manajemen Pendidikan. Jurnal Manajemen Pendidikan, 3(3), 557–566.
Aryaningrum, K. (2015). Pengaruh Strategi Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS SMP Negeri 1 Belitang III Oku Timur. Jurnal Ilmiah CIVIS, 2(1), 804–805.
Candra Oriza, Doni Tri. 2020. Strategi Pembelajaran Aktif “Everyone Is A Teacher Here” Guna Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran). 1(4). 621.
Cahya, C. (2017). peningkatan hasil belajar dengan menggunakan lembar kerja siswa (LKS) berbasis problem based learning (PBL) pada konsep jamur di kelas X. Jurnal Penelitian Indonesia, 17(2), 7-14.
Cohen, L., Manion, L., & Morrison, K. (2007). Research Methods in Education (6th ed). Routllege Falmer.
Desy Kusrini, E. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here Dalam Upaya Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIIA MTs Ma’arif Al Ishlah Bungkal Tahun Pelajaran 2013/2014 (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Ponorogo).
Halidin. 2020. Pengaruh Strategi Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here Terhadap Hasil Belajar Matematika. Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika .1 (9). 352-353.

Harnitayasri., D. (2015). Efektifitas model pembelajaran problem based learning terhadap hasil belajar biologi siswa pada materi pencemaran lingkungan di kelas X SMA Negeri 2 Polewali. Jurnal Bionature, 16(2), 103–109.
Husna, N., Khairunnisa, K., & Husniati, H. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here Terhadap Hasil Belajar PPKN SD Kelas V. Renjana Pendidikan Dasar, 1(3), 196-200.
Mabrur Ali. (2020). Pengaruh Penerapan Metode Everyone Is Teacher Here Terhadap Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas V SD Negeri 7 Lanne Kabupaten Pangkep. Skripsi. 29-30.
Noviar, D., & Hastuti, D. . (2015). Pengaruh model problem based learning (PBL) berbasis scientific approach terhadap hasil belajar biologi siswa kelas X di SMA N 2 Banguntapan T.A. 2014/2015. Skripsi, 75–78.
Nurhasanah, S., & Sobandi, A. (2016). Minat Belajar Sebagai Determinan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran., 1(1), 128.
Prananda, G., Saputra, R., & Ricky, Z. (2020). Meningkatkan Hasil Belajar Menggunakan Media Lagu anak dalam pembelajaran ipa sekolah dasar. Jurnal IKA PGSD (Ikatan Alumni PGSD) UNARS, 8(2), 304–314.
Pratomo Nur Eko, D. (2015). Hasil Belajar Biologi Ranah Kognitif Ditinjau Model Everyone Is A Teacher Here dan Minat Belajar Siswa Kelas XI di SMA Negeri 1 Sukoharjo. Jurnal Pendidikan Biologi, 4(3), 8.
Ramayani, R., & Sitompul, D. N. (2020). Pengaruh Strategi Pembelajaran Everyone is A Teacher Here Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas XI SMK Pab 2 Helvetia. Liabilities (Jurnal Pendidikan Akuntansi), 3(2), 96-107.
Raminah, S. M., & Asran, M. (2016). Pengaruh Strategi Everyone is A Teacher Here Terhadap Hasil Belajar IPS Kelas III SD. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Untan, 5(2), 191788.
Saefuddin, A. (2014). Pembelajaran Efektif. PT Remaja Rosdakarya.
Sekarningrum, A. D. (2011). ). Penerapan Strategi Pembelajaran Everyone is a teacher here Berbasis Kontekstual Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Biologi Siswa Kelas X-2 SMA Negeri 5 Surakarta Tahun Pelajaran 2010/2011. Universitas Sebelas Maret Surakarta., 4(1), 201–208.
Sinambela, P. N. (2017). Faktor-Faktor Penentu Keefektifan Pembelajaran dalam Model Pembelajaran Berdasarkan Masalah (Problem Based. Generasi Kampus, 1(2), 113–115.
Slameto. (2003). Belajar dab Faktor-faktor yang Mempengaruhuinya. Rineka Cipta.
Triwiyanto. (2014). Pengantar Pendidikan. PT Bumu Aksara.
Utami Sri Diah, D. (2017). Keefektifan Metode Everyone Is Teacher Here (ETH) Terhadap Hasil Belajar IPA SDN Sekarjalak 01 Pati. Jurnal Sekolah, 1(2), 27–28.
Wiyono, B.H. & Widodo, B. (2018). Pengaruh Metode Pembelajaran CTL Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas VIII Ditinjau Dari Kemampuan Berkomunikasi. Natural: Jurnal Ilmiah Pendidikan IPA, 5(1), 11–18.
Wolizo, diva et al. (2016). Pengaruh Strategi Everyone Is a Teacher Here Terhadap Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas X SMA Negeri 4 Lubuk Linggau Tahun Pelajaran 2015/2016. Skripsi.
Zaini, H. dkk. (2008). Strategi Pembelajaran Aktif. Pustaka Insan Mandiri.
Published
2023-03-12
How to Cite
NASUTION, Nur Fadhilah; ZULYUSRI, Zulyusri. Artikel Meta Analisis Pengaruh Model Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here (ETH) Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik. JURNAL PENDIDIKAN ROKANIA, [S.l.], v. 8, n. 1, p. 18 - 23, mar. 2023. ISSN 2548-4141. Available at: <https://e-jurnal.stkiprokania.ac.id/index.php/jpr/article/view/607>. Date accessed: 29 mar. 2024. doi: https://doi.org/10.37728/jpr.v8i1.607.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.